gambar
gambar
Sebaik-baiknya manusia adalah yang paling bermanfaat bagi orang lain

Pelajaran Blog - Ahlussunnah wa Al Jama'ah.

Tunggu Postingan Saya Selanjutnya Ya Yang Lebih Menarik Lagi?

Wedang Ronde

Selasa, 14 Agustus 2012 Label:

Bahan :
-Tepung ketan 150 gram
-Garam secukupnya
-Air suam-suam kuku 150 cc
-Pewarna merah dan hijau secukupnya

Kuah :
-Air 750 cc
-Gula merah,sisir halus 200 gram
-Jahe,memarkan 50 gram
-Cengkeh secukupnya
-Merica bulat ½ sendok teh
-Daun pandan 2 lembar
-Serai,memarkan 1 batang

Cara Membuat :
-Aduk rata tepung dan garam,tuangi air hangat sedikit-sedikit di aduk sampai tidak melekat di tangan,bagi adonan menjadi 3 bagian.
-satu bagian adonan di biarkan berwarna putih,2 bagian lainya di beri warna masing-masing warna hijau dan merah.
-Bentuk bulat-bulat sebesar kavang tanah dan langsung di rebus dalam air yang sudah mendidih sampai terapung.
-Angkat,tiriskan,siram dengan air dingin agar tidak melekat.
Buah :
-Rebus semua bahan untuk kuah di atas api kecil sampai mendidih,angkat dan saring,hidangkan selagi panas dengan bulatan ketan.

0 komentar:

Posting Komentar

Masukkan Nama Pasangan Anda!
+ =
Power by
 
Coretan Sabda Langit © 2011 | Design Template by Rizky wardiansyah | Template Blogger Name | Template Transparent 2.0 | Template Transparent 2.0